Harga Nokia 808. Buat pembaca yang suka dengan fotografi pas sekali dengan smartphone ini. Dengan dibekali kamera 41 MP sudah pasti hasil dari foto akan sangat jernih dan bagus. Ponsel ini memang termasuk dalam smartphone menengah keatas, dan harganya sudah pasti lumayan mahal. Lihat saja sedikit ulasan spesifikasnya berikut. HP
Nokia 808 memiliki sistem operasi Nokia Belle dan direlease tahun 2012.
dilengkapi dengan internal memory 16 GB storage, 1 GB ROM, 512 MB RAM. Dan pada fitur data telah mendukung jaringan 3G HSDPA 14.4 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps serta telah mensupport koneksi Wi-Fi 802.11 b/g/n, DLNA, UPnP technology. Pada kamera primer dilengkapi 41 MP (38 MP effective, 7152 x 5368 pixels), Carl Zeiss optics,
autofocus, Xenon flash, Fitur: 1/1.2'' sensor size, ND filter, up to 4x
lossless digital zoom, geo-tagging, face detection. Berikut ini informasi
nokia 808 harga dan spesifikasi lebih lengkapnya.